Wawako Marfendi Serah Terima Satu Unit Ambulance dari PLN Peduli ke Yayasan Bhakti Anugerah Nusantara

    Wawako Marfendi Serah Terima Satu Unit Ambulance dari PLN Peduli ke Yayasan Bhakti Anugerah Nusantara
    Wakil Walikota Bukittinggi Marfendi Serahkan B???????????????????????? dari PLN kepada Yayasan Bhakti Anugerah Nusantara di Hotel Nikita Bukittinggi

    Bukittinggi--Wakil Walikota Bukittinggi Marfendi serah terima satu buah unit ambulance lengkap dari PLN Peduli Bukitttinggi untuk Yayasan Bhakti Anugerah Nusantara di Nikita Hotel pada Jum'at (25/11).

    Dalam statementnya saat disampaikan Wawako Bukittinggi Marfendi di Hotel Nikita, ia mengucapkan terimakasih kepada PLN atas diberikannya satu unit ambulance untuk Yayasan.

    "Ambulance tersebut tampak luar seperti biasa tetapi didalamnya sudah tersedia fasilitas yang lengkap untuk pasien, " ujar Wawako.

    Ia mengatakan K

    kepada Yayasan, Marfendi berpesan agar bisa dimanfaatkan ambulance tersebut semaksimal mungkin, berikan kemanfaatan ini kepada masyarakat.

    "Ambulance ini gratis, yayasan Bhakti Anugerah Nusantara yang mengelola untuk masyarakat, tolong dijaga sedapat mungkin jangan baru beberapa bulan kemudian harus diperbaiki segala macam tolong dirawat dan dijaga agar dapat bertahan lama" pesan Marfendi.

    Ditambahkan Marfendi, entah jika PLN ini mau membantu setahun sekali, kita sangat berterimakasih kata Wawako sambil tertawa bergurau.

    Sekali memberikan bantuan tersebut dapat memberikan manfaat kepada orang  banyak melalui Yayasan Bhakti Anugerah Nusantara yang beralamat di Tarok Dipo

    "Jika ada masyarakat yang butuh pertolongan, bisa langsung berhubungan dengan pengurus yayasan sehingga pengurus yayasan bisa membantu dan tujuannya adalah bermanfaat kepada orang yang memberi dan bermanfaat kepada PLN Peduli DA an semoga menjadi berkah untuk semua, " pungkas Wawako Bukittinggi Marfendi.(Linda).

    bukittinggi sumatera-barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Peringati HGN, Kota Bukittinggi Gelar Berbagai...

    Artikel Berikutnya

    PLN Peduli Berikan Bantuan Satu Unit Ambulance...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Raih ISO 9001:2015, SSDM Polri Terus Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Anggota

    Ikuti Kami